Imbang Dalam Pertandingan Lawan Panama, Timnas Indonesia Terus Tunjukan Hasil Positif di Piala Dunia U17

- 14 November 2023, 10:56 WIB
Timnas Indonesia U17 saat melawan Panama dalam Laga Pertandingan Grup A Piala Dunia U17 2023.
Timnas Indonesia U17 saat melawan Panama dalam Laga Pertandingan Grup A Piala Dunia U17 2023. /PSSI./

Bima Sakti menerangkan, tidak ada yang salah pada motivasi tersebut. Terbukti, tim asuhannya berhasil lepas dari beberapa tekanan dengan menciptakan beberapa peluang di babak kedua.

“Saya bilang bisa. Tidak ada yang salah di sini. Lupakan babak pertama, sekarang fokus babak kedua. Alhamdulillah pemain bisa lepas menciptaan beberapa peluang di babak kedua dan akhirnya mencetak gol,” imbuhnya.

Antusias Meski Gagal

Sementara itu, pelatih Panama, Mike Stump, mengaku antusias meski gagal menang saat menghadapi Timnas Indonesia U17.

Rasa antusiasnya diungkapkan karena dalam pertandingan ini, adalah poin pertama mereka di Piala Dunia U-17, setelah sebelumnya dipaksa takluk 0-2 saat melawan Maroko.

Baca Juga: Dikira Maling Hendak Masuk Rumah, Seorang Kakek 65 Tahun di Grobogan Dipukuli Pemuda Asal Tawangharjo

“Ini pertandingan yang sulit. Rasanya seperti neraka (panas) saat berlari. Pemain ingin menang karena pertandingan ini penting buat kami. Kami akan menghadapi Ekuador dengan lebih percaya diri. Tapi, kami harus mengaku tim Indonesia bermain bagus,” Mike Stump.

Panama sendiri baru mencatat satu poin dan tetap berpeluang untuk lolos ke fase gugur. Di laga terakhir Grup A, Panama akan menghadapi Ekuador, yang berada di puncak klasemen.

 

 

Halaman:

Editor: Hana Ratri Septyaning Widya

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah