Fakultas Kedokteran Undip dan Medyc Bagikan Sembako di Stasiun Tawang. Ringankan Masyarakat Semarang

- 8 Agustus 2021, 18:50 WIB
Fakultas Kedokteran Undip dan Medyc bagikan sembako di Stasiun Tawang dan kampus. Ringankan beban masyarakat Kota Semarang di masa pendemi Covid-19
Fakultas Kedokteran Undip dan Medyc bagikan sembako di Stasiun Tawang dan kampus. Ringankan beban masyarakat Kota Semarang di masa pendemi Covid-19 /Media Purwodadi/Fakultas Kedokteran Undip/

“Memang pekerjaan porter ini cukup terdampak. Pekerjaan membantu penumpang di stasiun, tapi dengan adanya pandemi serta pembatasan kegiatan termasuk pembatasan perjalanan kereta api, mereka tidak banyak mendapat penghasilan,” tambah Ganjar Mairizal.

“Karena kita paham betul bahwa yang namanya medik itu olahraga. Salah satu upaya untuk menangkal, sehingga kita tidak terinfeksi Covid 19, kalaupun terinfeksi pun tidak terlalu berat. Selain kita dengan mendukung program vaksinasi,” kata Dr Cahyono Hadi.

Kurang lebih satu jam, rombongan MeDYC tiba di kampus FK Undip. Dalam kesempatan itu, juga dibagikan bantuan kepada keluarga FK Undip yang terdampak pandemi.

Sebagai penutup acara, dilakukan pelepasan burung oleh alumni FK Undip. Fakultas Kedokteran Undip dan Medyc bagikan sembako di Stasiun Tawang dan kampus. Ringankan beban masyarakat Semarang.***

Halaman:

Editor: Wahyu Prabowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah