Besok 1 Juli Beli Petralite dan Solar Subsidi Pakai Aplikasi, Ini Cara Daftar 

- 30 Juni 2022, 10:41 WIB
Warga Grobogan coba aplikasi beli petralite dan solar subsidi.Foto: Media Purwodadi
Warga Grobogan coba aplikasi beli petralite dan solar subsidi.Foto: Media Purwodadi /Wahyu Prabowo /

Media Purwodadi - Besok Jumat 1 Juli 2022, mulai uji coba daftar pendataan beli bahan bakar minyak (BBM) pakai aplikasi MyPertamina sudahkah kalian daftar.

Belum diumuman stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) yang digunakan uji coba pembelian petralite dan solar subsidi gunakan aplikasi MyPertamina namun penerapan dimulai.

Jika belum unduh aplikasi MyPertamina berikut ini link dan cara daftar pendataan kendaraan membeli Pertalite dan Solar Subsidi.

Baca Juga: Cara Menambah Jumlah Followers TikTok 2022 Paling Cepat, Sehari bisa Menambah 1000 Followers

Mulai 1 Juli 2022, Pertamina Patra Niaga memberlakukan pendaftaran bagi kendaraan roda 4 atau lebih untuk membeli pertalite dan solar subsidi. 

Meskipun pada 1 Juli 2022 dimulai uji coba pendaftaran, masyarakat tidak perlu khawatir apabila belum memiliki aplikasi MyPertamina, karena yang perlu dilakukan saat ini hanya mendaftarkan kendaraannya. 

Untuk pembayaran di SPBU dapat menggunakan mekanisme tunai, kartu kredit/debit, atau mekanisme pembayaran non tunai, termasuk dengan aplikasi MyPertamina.

Baca Juga: Ramalan Zodiak, Kamis 30 Juni 2022 : Aquarius Jadi Pusat Perhatian Banyak Orang, Scorpio Fokus Pada Kemampuan

Pendaftaran kendaraan dapat dilakukan dimana saja melalui komputer, laptop, ataupun handphone yang digunakan untuk mengakses alamat website yang disediakan. 

Halaman:

Editor: Wahyu Prabowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x