Timnas Putri Sepak Bola Garuda Pertiwi Kalah Telak 0-18 Saat Lawan Australia

- 22 Januari 2022, 14:30 WIB
Pemain Timnas Putri Indonesia saat bermain di Piala Asia Wanita 2022.
Pemain Timnas Putri Indonesia saat bermain di Piala Asia Wanita 2022. /tangkapan layar YouTube Difu Channel.

Selain itu banyak pemain Tim Wanita Australia yang bermain di Eropa, sehingga menjadikan perbedaan level kedua tim.

Akibat kekalahan ini, warganet mendesak PSSI untuk membentuk kompetisi sepak bola wanita.

Kekalahan ini dianggap warganet disebabkan oleh kurangnya jam terbang Indonesia.

Kapten Timnas Putri Indonesia, Ade Mustikiana mengatakan bahwa timnya sudah bekerja keras.

Namun, pihaknya mengakui Australia jauh lebih unggul dan menjadikan pertandingan ini sebagai pelajaran untuk memperbaiki permainan pada dua laga berikutnya.

Pada laga berikutnya, Indonesia akan menghadapi Thailand. Hasil evaluasi, Indonesia akan memperbaiki komunikasi serta sistem pertahanannya.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta, Sabtu 22 Januari 2022: Polisi Punya Cukup Bukti Untuk Menangkap Om Irvan

Dalam unggahan PSSI melalui Instagram resminya, yang tidak menunjukkan angka skornya.

Hal ini membuat warganet langsung membanjiri kolom komentar.

“Kok nggak dikasih tahu skor akhirnya?” tanya @gynpyudha.

Halaman:

Editor: Hana Ratri Septyaning Widya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah