Curi Ponsel dan Lakukan Pelecehan terhadap Penghuni Kos, Pria Ini Langsung Dibawa Warga ke Kantor Polisi

- 29 Agustus 2023, 19:45 WIB
Kapolsek Purwodadi, AKP Dedy Setyanto saat memberikan keterangan terkait pencurian ponsel disertai pelecehan yang terjadi di rumah kos, Selasa 29 Agustus 2023.
Kapolsek Purwodadi, AKP Dedy Setyanto saat memberikan keterangan terkait pencurian ponsel disertai pelecehan yang terjadi di rumah kos, Selasa 29 Agustus 2023. //Dok Media Purwodadi/Setiadi/

Atas kejadian ini, Kapolsek mengimbau agar warga tidak lupa mengunci kamar atau rumah ketika sedang melakukan aktivitas di dalam rumah dan hanya sendirian.

 

 

“Perlu mengunci kamar kos atau tempat tinggal Anda jika melakukan aktivitas baik di dalam atau di luar rumah agar tidak terjadi insiden pencurian barang berharga atau tindakan jahat lainnya, seperti yang terjadi di tempat kos tadi,” ujar AKP Dedy Setyanto.***

Halaman:

Editor: Agung Tri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah