Peringatan Sumpah Pemuda, Ganjar : Pemuda Harus Semakin Kreatif dan Solutif

- 28 Oktober 2021, 11:06 WIB
Upacara peringatan Sumpah Pemuda di halaman kantor Gubernur Jawa Tengah, Kamis 28 Oktober 2021
Upacara peringatan Sumpah Pemuda di halaman kantor Gubernur Jawa Tengah, Kamis 28 Oktober 2021 /Humas/

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jawa Tengah 27 Oktober 2021 : Waspada Hujan Ringan Hingga Lebat di Beberapa Wilayah Berikut

Ia sudah kangen mengenakan baju adat itu, karena sejak pandemi praktis tidak pernah memakainya.

"Senang sekali, setelah sekian lama kami tidak tampil di muka umum dengan pakaian adat, hari ini kami tampil. Bangga sekali rasanya," ucapnya.

Baca Juga: Tim Putri Bhayangkara Muda Purwodadi Raih Juara Pertama Kejuaraan Bola Voli Invitasi Antarklub se Jawa Tengah

Reformanda berharap pemuda-pemudi Indonesia terus melestarikan adat dan tradisi budaya masing-masing. Mereka tidak boleh malu, dengan keagungan tradisi itu.

"Kalau kita malu, siapa lagi yang akan melestarikan. Kita harus bangga dengan budaya sendiri, khususnya budaya tradisional," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Andik Sismanto

Sumber: Humas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah