Wagub Jawa Tengah Gus Yasin, Jadi Marketing Aeromodelling Buatan Ponpes Al-Ma'wa. Ini Caranya

- 7 September 2021, 16:20 WIB
Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin saat berdiskusi dengan santri usai menerima pesawat Cesna.
Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin saat berdiskusi dengan santri usai menerima pesawat Cesna. /Media Purwodadi/ Humas Provinsi Jateng/

"Pesawat tipe cesna ini kurang lebih pengerjaannya dua minggu dan dikerjakan oleh 3 hinggal 5 orang," sambungnya.

Ia mengaku, tingkat kesulitannya dari menggarap pesawat tersebut yakni bagian sayap dikarenakan bagian sayap, harus imbang.

"Semua harus sama, kanan kiri harus imbang baik dari ketebalannya, maupun panjangnya semua harus imbang," terangnya.***

Halaman:

Editor: Wahyu Prabowo

Sumber: Humas Provinsi Jawa Tengah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah