Area Persawahan Terendam Banjir, Warga Grobogan Ini Buat Wahana Wisata Perahu Dadakan

- 4 Januari 2023, 17:00 WIB
Wisata perahu di atas areal persawahan di Desa Menduran, Kecamatan Brati ini sudah berlangsung selama 4 hari.
Wisata perahu di atas areal persawahan di Desa Menduran, Kecamatan Brati ini sudah berlangsung selama 4 hari. /dok Media Purwodadi

Baca Juga: Prediksi dan Link Live Streaming Salernitana vs AC Milan, Rabu, 4 Januari 2023 Kick Off Pukul 18.30 WIB

"Dulu pas hari pertama justru ramai dari pagi," ujar Muslimin.

Berbeda dengan perahu wisata yang sebenarnya, perahu wisata ini tanpa dilengkapi pelampung untuk para penumpangnya.

Muslimin beranggapan, wisata perahu yang dadakan ini masih dalam kategori aman.

"Ini 'kan tidak dalam. Jadi masih aman, soalnya di atas persawahan," ujar Muslimin.***

Halaman:

Editor: Hana Ratri Septyaning Widya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x