Prakiraan Cuaca Kabupaten Grobogan Pada Sabtu 15 Juni 2024, Yuk Cek di Sini

- 15 Juni 2024, 07:00 WIB
Ilustrasi prakiraan cuaca di Kabupaten Grobogan pada Sabtu 15 Juni 2024.
Ilustrasi prakiraan cuaca di Kabupaten Grobogan pada Sabtu 15 Juni 2024. /dok Media Purwodadi

Media Purwodadi - Informasi prakiraan cuaca Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah pada Sabtu 15 Juni 2024 disampaikan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika atau BMKG.

Informasi prakiraan cuaca dari pagi hingga malam hari, bisa Anda dapatkan melalui website resmi BMKG. Prakiraan cuaca ini bisa digunakan untuk acuan Anda dalam berkegiatan pada hari itu.

Anda tinggal mengakses website BMKG; bmkg.go.id untuk prakiraan cuaca kabupaten kota di Jawa Tengah dan website BMKG Ahmad Yani; cuacajateng.com untuk cuaca di Kabupaten Grobogan.

Baca Juga: Niat dan Keutamanan Puasa Tarwiyah dan Arafah Mulai Besok 8 dan 9 Dzulhijjah

Selanjutnya Anda tinggal klik nama kota atau kabupaten di website tersebut untuk mendapatkan informasi prakiraan cuaca pada hari ini maupun esok harinya.

Seperti dikutip dari website BMKG, untuk Kabupaten Grobogan hari ini Sabtu 15 Juni 2024 pagi dan siang hari akan akan berawan dan cerah berawan. Hanya Kradenan berpotensi hujan di pagi hari.

Lalu pada sore hari Kabupaten Grobogan akan berawan. Sedangkan pada malam sebagian besar wilayah Kabupaten Grobogan berpotensi hujan.

Baca Juga: Shopee Bantu UMKM Bertransformasi dan Berdaya Saing di Awal 2024, Perkuat Ekonomi Nasional

Cuaca Jawa Tengah

Selanjutnya prakiraan cuaca BMKG untuk Jawa Tengah, sebagian besar kota dan kabupaten pada Sabtu 15 Juni 2024 pagi akan berawan.

Halaman:

Editor: Setiadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah