Tidak Boleh Sembarangan. Berikut Doa dan Cara Menyembelih Hewan Kurban yang Benar dan Lengkap

- 16 Juni 2024, 22:58 WIB
Pemeriksaan terhadap kuku pada hewan kurban untuk mengantisipasi penyebaran PMK sebelum disembelih.
Pemeriksaan terhadap kuku pada hewan kurban untuk mengantisipasi penyebaran PMK sebelum disembelih. /mediapurwodadi.com/dok Media Purwodadi

Media Purwodadi – Besok umat Muslim di seluruh Indonesia akan merayakan hari raya Idul Adha 10 Zulhijah 1445 Hijriyah atau Senin, 17 Juni 2024.

Dalam hari raya Idul Adha tersebut, umat Muslim akan melaksanakan ibadah kurban sebagai wujud ketaatannya kepada Allah SWT.

Namun, sebelum melaksanakan ibadah kurban, terdapat tata cara dan doa menyembelih hewan kurban yang harus dibaca.

Baca Juga: 12 Link Twibbon Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 1445 Hiriyah, Momen Meningkatkan Tali Silaturahmi

Menyembelih hewan kurban dengan hewan-hewan yang telah ditetapkan syariat adalah satu ibadah yang sangat dianjurkan.

Hukumnya sunah muakkad bagi setiap orang Islam, baligh, berakal, dan mampu melakukan jenis ibadah ini.

Seseorang yang hendak menyembelih hewan kurban dianjurkan untuk berdoa. Sebelum menyembelih hewan kurban, dianjurkan untuk membaca doa sebagai berikut:

Bismillahi Allahu Akbar, Allahumma hadza minka walaka, Allahumma taqabbal minni.

Artinya: "Dengan nama Allah, Allah Maha Besar. Ya Allah, ini adalah (kurban) dari-Mu dan untuk-Mu. Ya Allah, terimalah (kurban) ini dariku."

Ilustrasi penyembelihan hewan kurban.
Ilustrasi penyembelihan hewan kurban. dok. Polres Bontang

Halaman:

Editor: Agung Tri

Sumber: Baznaz.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah