Bupati Grobogan Serahkan SK Pensiun dan Kenaikan Pangkat PNS, Ini Pesannya

- 15 Maret 2023, 17:46 WIB
Bupati Grobogan Sri Sumarni didampingi Wabup Bambang Pujiyanto menyerahkan SK Kenaikan Pangkat kepada Sekretaris Disperindag Grobogan Indri Agus Velawati, Rabu 15 Maret 2023
Bupati Grobogan Sri Sumarni didampingi Wabup Bambang Pujiyanto menyerahkan SK Kenaikan Pangkat kepada Sekretaris Disperindag Grobogan Indri Agus Velawati, Rabu 15 Maret 2023 /dok Media Purwodadi/Setiadi

Baca Juga: Cek Prakiraan Cuaca BMKG Untuk Kabupaten Grobogan Pada Kamis 16 Maret 2023

Ucapan Terima Kasih

"Saya atas nama pribadi maupun Pemerintah Kabupaten Grobogan, mengucapkan selamat serta ucapan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya, atas pengabdian yang telah saudara berikan selama ini," ujar Bupati.

 

 

Sebelumnya, Pemkab Grobogan mengusulkan kenaikan pangkat periode 1 April 2023 sebanyak 535 orang Pegawai Negeri Sipil/PNS namun hanya 505 orang yang kemudian menerima surat keputusan/SK kenaikan pangkat.

Dalam laporannya Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah/BKPPD Grobogan, Padma Saputra mengatakan, dari 535 PNS yang diusulkan kenaikan pangkat periode 1 April 2023 yang menerima SK 505 orang.

Baca Juga: Operasi Cipta Kondisi Jelang Ramadhan Polsek Brati Amankan Puluhan Botol Miras dari Tiga Warung

"Hal ini karena dari 535 orang, ada 26 orang yang berkasnya tidak sesuai/BTS dan ada 4 orang yang tidak memenuhi syarat/TMS. Sehingga hanya 505 yang mendapat SK kenaikan pangkat," jelas Padma.

 

Halaman:

Editor: Setiadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x